Rilis

Serukan Penolakan RUU Kesehatan,Jaringan Pengendalian Tembakau Minta Penundaan Pengesahan di DPR

Jakarta, 15 Juni 2023 — Hari ini, sekelompok organisasi yang tergabung dalam Koalisi Perlindungan Masyarakat dari Produk Zat Adiktif Tembakau, hari ini mengadakan konferensi pers, guna menyatakan sikap tegas menolak RUU Kesehatan yang sedang dibahas di DPR RI dan mendesak Presiden Jokowi dan DPR menunda pengesahan Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan atau Omnibus Law sektor Kesehatan. […]

Serukan Penolakan RUU Kesehatan,Jaringan Pengendalian Tembakau Minta Penundaan Pengesahan di DPR Read More »

Hari Tanpa Tembakau Sedunia 2023:Pasal Zat Adiktif Terancam Hilang di RUU Kesehatan, Sudahkah KitaPentingkan Makanan daripada Produk Adiktif?

Jakarta, 31 Mei 2023 – Pertanyaan di atas menjadi pertanyaan besar yang mungkin sulit kita jawab melihat kenyataan bagaimana kebijakan penekanan konsumsi rokok di Indonesia masih saja tidak fokus mendorong masyarakat mengalihkan belanja rokok ke belanja untuk nutrisi keluarga. Dengan semangat tema global “We Need Food, Not Tobacco” yang dicanangkan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dalam

Hari Tanpa Tembakau Sedunia 2023:Pasal Zat Adiktif Terancam Hilang di RUU Kesehatan, Sudahkah KitaPentingkan Makanan daripada Produk Adiktif? Read More »

Hari Tanpa Tembakau Sedunia: We Need Food, Not Tobacco

Lembaga Perkumpulan Forum Warga Kota (FAKTA) Indonesia, pada kesempatan Hari Tanpa Tembakau Sedunia yang jatuh pada tanggal 31 Mei, dengan tema “We Need Food, Not Tobacco,” mengungkapkan keprihatinan mendalam terhadap kondisi pengendalian tembakau di Indonesia. FAKTA Indonesia memandang bahwa denormalisasi produk tembakau, perilaku merokok, serta industri rokok harus menjadi fokus utama dalam upaya meningkatkan kualitas

Hari Tanpa Tembakau Sedunia: We Need Food, Not Tobacco Read More »

Hindari Jerat Produk Tembakau dengan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS)

Siaran Press Release Untuk Diterbitkan Segera No. Reg Release 020/RLS/V/202 Kampung Warna-Warni Tanpa Rokok RT 01/03 Kelurahan Kebon Pala, Kecamatan Makasar, Jakarta Timur menjadi tuan rumah dalam kegiatan Sosialisasi Upaya Berhenti Merokok yang dilaksanakan di Aula (Selasa, 30/5/23). Kegiatan ini merupakan kolaborasi Puskesmas Kecamatan Makasar bersama FAKTA Indonesia sebagai pengelolah www.protc.id (Portal Informasi Pengendalian Tembakau).  Forum Warga

Hindari Jerat Produk Tembakau dengan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) Read More »

Scroll to Top