Siaran Pers : Suara Kaum Muda “Indonesian Youth Summit on Tobacco Control 2022” – SpeakingTruthToPower
Indonesian Youth Council for Tobacco Control (IYCTC) menyelenggarakan kegiatan Indonesian Youth Summit on Tobacco Control (IYSTC) 2022yang dihadiri kurang lebih 500 peserta, terdiri dari kaum muda dari 65 organisasi di 31 kabupaten/kota dan 4 negara (Indonesia, Filipina, Vietnam dan Amerika Serikat), aktivis, akademisi dan pemerintah yang bertajuk #SpeakingTruthToPower. Dalam kegiatan ini, IYCTC bersama peserta yang […]