fakta03

Siaran Pers CHED “HARGA ROKOK MURAH DI INDONESIA, KENAPA?”

Jakarta, 6 Oktober 2021Harga rokok murah di Indonesia menjadi fenomena klasik bagi semua kalangan. Padahal kita ketahui bahwa rokok murah maka keterjangkauan anak – anak dan masyarakat rentan (miskin/tidak mampu) sangat mudah dan tentu memberikan dampak negatif untuk kesehatan, sosial, dan ekonomi mereka. Pertanyaannya, apakah fenomena klasik yang menjadi mafhum dampak negatifnya bagi semua kalangan […]

Siaran Pers CHED “HARGA ROKOK MURAH DI INDONESIA, KENAPA?” Read More »

Press Rilis Komnas PT : Dukungan Kenaikan Cukai Rokok yang Signifikan

Jakarta, 1 Oktober 2021 – Hari ini, setahun lebih semenjak Indonesia menetapkan kondisi darurat kesehatan masyarakat terkait pandemi Covid-19. Angka positif Covid-19 juga sempat mengalami kondisi naik turun terlebih dengan berbagai kebijakan yang telah dibuat oleh pemerintah. Namun sayangnya, hingga saat ini pemerintah belum juga mengambil langkah signifikan dalam menekan konsumsi rokok di Indonesia. Padahal,

Press Rilis Komnas PT : Dukungan Kenaikan Cukai Rokok yang Signifikan Read More »

SIARAN PERS – Masyarakat Meminta SNI Rokok Elektronik Dicabut

Jakarta, 10 September 2021 – Hari ini, Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Komnas Pengendalian Tembakau, Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI), Yayasan Lentera Anak, dan Solidaritas Advokat Publik untuk Pengendalian Tembakau (SAPTA) melakukan konferensi pers bersama untuk merespon keluarnya Standar Nasional Indonesia (SNI) 8946:2021 Produk Tembakau yang Dipanaskan (rokok elektronik vape) oleh Badan Standardisasi Nasional. SNI

SIARAN PERS – Masyarakat Meminta SNI Rokok Elektronik Dicabut Read More »

Scroll to Top